Tips Menangani Kotoran Pada Kursi Sofa

kursi sofa terbaru

Kebersihan merupakan hal yang sangat penting sekali, karena dengan kebersihan yang terjaga maka kita akan terhindar dari berbagai macam penyakit yang biasa timbul karena kurangnya kebersian, terutama di rumah. Ada banyak sekali furniture rumah yang harus di perhatikan kebersihannya yaitu kursi sofa. Bagi anda memiliki kursi sofa terbaru dari IKEA tentunya harus memperhatikan kebersihannya karena bila tidak akan meninggalkan noda yang membandel dan susah sekali di hilangkan, apalagi kursi sofa tersebut baru saja anda beli tentunya di sesalkan bila ada noda karena kita yang tidak memperhatikan kebersihan kursi sofa tersebut. Nah bagi anda yang bingung bagaimana cara menangani berbagai macam kotoran pada kursi sofa. Berikut saya akan paparkan tipsnya untuk anda.

1 . Tangani Bercak – Bercak Pada Kursi Sofa

Terkadang ada beberapa orang yang acuh tak acuh tentang kebersihan kursi sofa terbaru mereka. Mungkin karena mudah untuk dibersihkan, namun perlu anda ketahui bahwa apabila kebersihan sofa tidak dijaga maka lama – kelamaan akan ada bercak – bercak yang menempel pada kursi sofa. Hal tersebut tentunya sangat tidak bagus. Nah untuk mengatasi hal tersebut anda bisa menggunakan kain mikrofiber atau tisu basah yang nantinya akan di teteskan cuka untuk menggelapkan bercak – bercak yang menempel pada kursi sofa anda. namun sebelum itu anda bisa melakukantes pada bagian sofa yang tersembunyi, nah setelah itu anda baru coba bersihkan seluruh permukaan yang memang terdapat bercak – bercak yang menempel.

2 . Bersihkan Permukaan Sofa Secara Menyeluruh

Untuk menjaga keberihan sofa atau perawatanna memang tidak ada metode yang khusus untukk membersihan kotoran pada sofa. Akan tetapi lebih baiknya anda harus membersihkan seluruh permukaan kursi sofa. Hal tersebut tentunya sangat penting karena untuk menghindari penyakit. Caranya sangat mudah, anda tinggal menggunakan kain mikrofiber yang telah di basahi dengan ditergen. Tujunnya untuk penyeka. Tutup kain tersebut secara perlahan dan diamkan beberapa saat sampai diterge tersebut bisa mengatasi kotorannya. Selain itu buatlah kain tersebut jadi lembab agar tidak akan membasahi kursi sofa dan peras airnya hingga menetes.
Share on Google Plus

About windiariska

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 comments :

Post a Comment