model meja makan kayu |
Tentunya anda ingin menata rumah dengan desain yang diinginkan dan salah satunya adalah ruang makan yang menjadi tempat dimana anggota keluarga berkumpul untuk menyantap makanan. Adapun faktor yang perlu dipertimbangkan adalah memilih model meja makan kayu yang dimana gaya ini masih tetap menjadi idola para pemilik rumah.
Tidak dipungkiri jika model meja makan kayu sepertinya tidak lekang dimakan oleh waktu. Walaupun sekarang cukup banyak orang yang menggunakan meja terbuat dari marmer atau metal. Jadi bagi mereka yang ingin menata ruang makan bernuansa natural maka sebaiknya perhatikan beberapa hal seperti penggunaan bahan.
model meja makan kayu |
Adapun meja makan yang terbuat dari kayu sebaiknya kayu yang keras seperti kayu mahoni dan kayu jati. Kedua jenis kayu ini mempunyai sifat keras serta urat kayu yang cukup bagus. Kemudian jenis kayu ini cukup memiliki daya tahan lama dimana semakin sering terkena hujan atau panas akan semakin kuat.
Saat memilih model meja makan kayu maka sebaiknya anda harus mengikuti tema atau konsep yang diinginkan. Artinya jika kamu ingin memiliki desain minimalis maka pilihlah model meja makan yang natural. Sebaliknya hindari meja makan yang memiliki banyak ukiran karena terkesan berat dan membuat ruangan menjadi sempit.
Mendapatkan meja makan kayu dengan bentuk yang unik serta stylish anda bisa mengunjungi toko perabot rumah tangga yaitu ikea. Cukup banyak model yang ditawarkan mulai dari dua tempat duduk, empat tempat duduk hingga delapan tempat duduk. Dimana kesemuanya ini sangat sederhana namun kesan elegan dan inovatif sangat jelas terlihat.
Meja makan dari ikea ini sangat mudah dipadu padan dengan berbagai perabotan lainnya. Bahkan bagi mereka yang memiliki ruang tidak begitu luas pastinya tidak akan menemui kesulitan untuk menempatkan meja makan. Hal ini dikarenakan ukuran yang ditawarkan sangat bervariasi.
Untuk mendapatkan model meja makan yang diinginkan maka sebaiknya anda mengunjungi situs resmi ikea sekarang juga. Dengan demikian anda akan menghemat waktu dan tenaga sebelum datang berkunjung ke tempat tersebut.
0 comments :
Post a Comment